Rabu, 28 Mei 2014

Antara dua pilihan..

Andai...
Ada dua orang pangeran datang meneuimu..
Mana yang kamu pilih?
Dia yang membuatmu nyaman setiap kali bertemu dengannya..
Atau.. dia yang membuat mu ..
Dekat karena sesuatu hal yang mungkin orang tuamu lebih menyukainya..

Memilih itu pilihan yang sulit..
Apalagi kalau sudah menyangkut hati dan orangtua..
Mana yang harus diperjuangkan??
Pilihan hatimu sendiri..

Atau orang tua mu..

Selalu.

Selalu seperti ini..
Setiap kali ku membuka hati..
Ingin ku membuka hati untukmu..
Tapi..
Selalu saja ..
Kata kata itu muncul..
Kata kata yang selalu membuatku down.
Mama mama...
Kenapa ku gak boleh jatuh cinta??
Atau kah..
Emang aku gak boleh seneng ya..
Semua yang aku suka.. pasti kamu gak akan suka..
Terusss yang kamu suka itu yang apa ma..

Aku tau kamu ingin, ingin ku tak seperti mu kelak..
Aku tau , kamu melarang ku karena itu yang terbaik buat ku..
Tapi aku bingung..


Bingung harus nentuin mana yang membuat mu suka...